Bagai kamu pecinta otomotif, tentu kamu ingin kan mobil kesayangan kamu tampil beda dan terlihat keren terutama kamu pengguna mobil Nissan Grand Livina. Banyak pengguna mobil Nissan Grand Livina ini mengubah atau mengganti bagian pada kaki-kaki mobil terutama velg dan ban supaya mobil kamu berbeda dengan yang lain. Nah kali ini kami akan memberikan referensi untuk kamu pengguna mobil terutama pengguna Nissan Grand Livina untuk mengganti velg standar bawaan pabrik dengan velg borbet ring 16.
Dalam dunia otomotif, ukuran velg sangat lah berpengaruh penting pada penampilan mobil, namun selain itu, perlu kamu ingat juga besar ukuran velg dapat mempengaruhi faktor kenyamanan saat berkendara. Sebagai contoh salah satu pelanggan Ottoban Caman yang sudah mengganti velg mobilnya.
Borbet merupakan salah satu velg mobil terkenal keluaran Jerman yang terbuat dari perunggu. Velg Borbet sendiri memiliki ukuran ring mulai dari 14 inchi sampai dengan ukuran ring 22 inchi. Berdasarkan modelnya, velg ini dibagi menjadi beberapa seperti premium, classic, sport dan commercial. Velg ini cocok dan pas untuk kamu pengguna Nissan Grand Livina.
Velg borbet yang di pakai oleh mobil Nissan Grand Livina ini memiliki spesifikasi ukuran ring 16 pcd 4×114.3. Velg ini bisa kamu gunakan untuk tipe jenis mobil seperti mobil Chevrolet Optra, Daihatsu Xenia, Honda Cielo, dan semua jenis mobil lainnya dengan nilai pcd yang sama.
Apabila kamu ingin mengganti velg dan ban mobil kami merefrensikan velg borbet pcd 4×114.3 ini karena cocok untuk mobil kamu.
Dapatkan promo-promo menarik untuk kamu setiap pembelian velg mau pun ban di toko kami Ottoban Caman.
